Sunday, March 11, 2012

Cerita Lucu Dewasa "Mengetahui Hari Ulang Tahun dengan Cara Memegang Anu"

Peter yang baru saja beberapa hari tinggal di suatu kota merasa kesepian di hari ulang tahunnya.

Saat ia mengantarkan surat untuk orang tuanya ke kantor pos, ia pun bercerita kepada tukang pos tersebut bahwa hari ini adalah ultahnya yang ke 29. Karwayan kantor pos tersebut pun mengucapkan selamat ultah kepada Peter.

Tiba di depan apartemennya, seorang nenek tiba-tiba mengucapkan selamat ultah kepada Peter. Ia pun kaget dan menanyakan darimana nenek tersebut tahu ultahnya.

Nenek itu pun berkata: " Biarkan Saya memegang 'anumu' dan Saya bisa menebak berapa umurmu hari ini. "

Akhirnya, Peter pun mengijinkan nenek tersebut memegang "anunya".

Selang lima menit setelah nenek tersebut selesai, Peter pun bertanya : "Sekarang ceritakan, bagaimana nenek bisa tahu umur Saya?"

"Umur kamu 29, khan!, Saya tahu karena tadi di kantor pos aku ada di belakang kamu!!!" jawab Si nenek sambil tertawa sudah berhasil mengerjai Peter.

1 comment:



About Me

My photo
Baik Hati, Berbakti pada Ibu/Bapak, Hormat Sesama, Tidak Sombong, Suka Menolong, Rajin Menabung, Murah Rejeki, Periang, Humoris, dan Enteng Jodoh...